Friday, 11 May 2018

Just keep swimming, keep swimming!


Salah satu kutipan hidup yang aku pegang (baru-baru ini) berasal dari kata-kata Dory di film Finding Nemo: Just keep swimming, keep swimming! 

Sebagai orang yang suka over-thinking dan banyak pertimbangan (anak libra! *nyalahin zodiak* wkwk), rasanya capek gitu udahan ketika nge-plan berbagai hal yang ada di depan mata. Ujung-ujungnya gampang stress sendiri hahahaha. Kemudian, di suatu hari, ketika aku melihat si Dory ini menyemangati Ayah Nemo buat terus berenang di lautan kejam buat nemuin anaknya, seakan-akan speaks to me gitu loh! Dory kan anaknya chill gitu yah, tapi dia tidak mudah putus asa, dan semacam kayak yaudah dilakoni sik, jalan sik terus wae gitu kaaan. Saat itulah aku mendapatkan sebuah HIDAYAH! (gila lho, ini aku bisa dianggap penganut kepercayaan baru apa kali ya.... )

Asalkan kita punya tujuan yang baik, dilakukan dengan hal-hal yang baik, pasti akan ada jalannya kok. Apapun yang kita jalani sekarang, nanti akan mengantarkan kita ke sebuah posisi dimana kita meant to be. Jalanin dulu aja, jangan berhenti terus jalan, ambil napas bentar kayak paus ke atas itu boleh, tapi jangan kelamaan. 

No comments:

Post a Comment